Home Blog Page 23
Selama ini, kita mengenal pengharum ruangan adalah benda yang dapat memberikan aroma segar dan wangi pada ruangan. Namun, bagaimana jika pengharum ruangan ternyata dapat menghasilkan polusi udara hingga berdampak pada kualitas udara dan kesehatan Anda? Pasalnya, terdapat 4.000 zat kimia yang umumnya digunakan dalam produk pewangi. Lantas, apa risiko...
Memiliki tubuh yang sehat dan umur yang panjang adalah dambaan semua orang. Namun, untuk memerlukan diperlukan gaya hidup yang sehat pula, salah satunya mengatur pola makan. Di Jepang, tepatnya masyarakat Okinawa terkenal memiliki kondisi kesehatan yang baik dan hidup dalam umur yang lebih panjang, dibandingkan dengan penduduk wilayah lain...
Karsinoma nasofaring atau kanker nasofaring adalah salah satu jenis kanker ganas yang menyerang tenggorokan, tepatnya pada lapisan luar nasofaring. Lapisan ini biasanya dapat ditemukan pada tenggorokan bagian atas. Meski begitu, kanker nasofaring sulit untuk dikenali karena jarang menimbulkan gejala yang spesifik. Gejala biasanya baru disadari ketika kanker nasofaring sudah di...
Semakin bertambahnya usia, kebutuhan tidur seseorang menjadi semakin berkurang. Padalah tidur sendiri merupakan salah satu kebutuhan manusia yang perlu dipenuhi. Dengan kebutuhan tidur yang cukup, dapat membantu tubuh mengumpulkan energi dan tubuh menjadi tetap sehat. Baca juga: Awas! Ternyata ini Bahayanya Akibat Sering Pakai Earphone saat Tidur Waktu tidur ideal yang...
Memasuki usia lanjut, tentu banyak terjadi perubahan. Salah satu hal yang tidak bisa dihindari adalah penurunan fungsi kognitif. Banyak para lansia yang cepat mengalami penurunan daya ingat seperti pikun. Mengenai hal tersebut, ternyata ada strategi yang dapat dilakukan untuk melatih kesehatan otak lansia. Apabila rutin dilakukan, kemampuan kognitif dapat tetap...
Anda pasti tidak asing bukan dengan buah di atas? Yup, buah tersebut adalah buah tin atau ara. Buah ini memiliki rasa manis, bertesktur lembut, dan kenyal. Bentuknya pun juga unik, menyerupai tetesan air mata. Buah tin tumbuh subur dan banyak ditemukan di dataran Mediterania dan Timur Tengah. Baca juga: 5...
Mandi pagi adalah salah satu aktivitas yang mungkin bagi kebanyakan orang sulit dilakukan. Airnya yang dingin membuat malas untuk memulai aktivitas mandi. Sehingga banyak orang memilih untuk menggunakan air hangat. Padahal, kebiasaan mandi menggunakan air dingin memiliki manfaat yang baik bagi tubuh. Apa saja? Simak informasi lengkapnya pada ulasan berikut...
Salah satu kebiasaan buruk yang biasanya sering dilakukan adalah mengelupas kulit bibir yang kering. Bahkan, tak banyak yang sampai mengeluarkan darah. Jika Anda sering melakukan kebiasaan ini, segera hentikan. Sebab, kebiasaan mengelupas bibir kering ternyata mampu menimbulkan berbagai macam penyakit serius hingga dapat memicu pertumbuhan tumor pada bibir. Penyebab bibir...
Munculnya wabah penyakit Antraks di Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta nampaknya sempat menghebohkan masyarakat setempat. Pasalnya, diketahui penyakit ini sampai menjangkit puluhan warga di wilayah kabupaten tersebut. Dilansir dari Liputan6.com, dilaporkan sudah ada 93 warga yang positif penyakit antraks dan tiga orang meninggal dunia. Lantas, apa yang dimaksud dengan...
Penting bagi setiap individu untuk berhati-hati ketika mengonsumsi olahan daging qurban selama lebaran. Pasalnya, hal ini dapat memicu kambuhnya atau munculnya suatu penyakit. Baca juga: 5 Tips untuk Lansia Agar Tetap Sehat dan Bugar Saat Merayakan Lebaran Macam-macam penyakit yang rentan terjadi pasca lebaran Umumnya, munculnya sakit pasca lebaran dapat terjadi karena...

HOT NEWS

Ibu Depresi, Murung dan Pemarah Paska Persalinan? Berikut Gejala dan Penanganan...

0
Baby Blues Syndrome Postpartum Depression
Selama masa kehamilan hingga paska persalinan seorang ibu akan mempunyai banyak perubahan baik secara fisik atau pun psikis. Beberapa dari seorang ibu setelah melahirkan akan...